Langsung ke konten utama
loading

Tes Mengungkap Kegelisahan dalam Kepribadianmu

Ini adalah sebuah tes sederhana :) dan mampu mengungkap kegelisahan dalam pribadi seseorang. Tes ini telah dipopulerkan oleh Carl Jung. Ia menggunakan tes asosiatif sebagai detektor kebohongan dan mengintip kepribadian seseorang. Hal ini dilakukan karena mereka memerlukan reaksi instan dan tidak memberikan kesempatan pada subjek yang diteliti untuk memikirkan apa yang mereka lihat. Mengungkap Kegelisahan

Nah sekarang, mari kita coba untuk mendapatkan beberapa informasi dari pikiran bawah sadar kita, yang mungkin sebenarnya mengungkapkan seperti apa kepribadian kita sebenarnya. Diansir dari Brightside, coba jawab tes selanjutnya dibawah. Tesnya sederhana, hanya menjawab pertanyaan:

Binatang apa yang kamu lihat pertama kali?

Mana binatangnya? sabar, karena ini tes, dan kamu tidak boleh berpikir sama sekali maka gambar akan muncul setelah kamu klik tombol dibawah ini, nah pastikan kamu jujur gambar binatang apa yang pertama kali kamu lihat.

Tes Mengungkap Kegelisahan dalam Kepribadianmu

Nah, sekarang kamu cocokkan hewan apa yang pertama kamu lihat barusan di daftar berikut ini:

Kuda

Saat ini, ada sesuatu yang membatasi kamu dan menghambat kebebasan kamu. Semua orang ingin istirahat, itu pasti. Tapi cobalah untuk tetap tenang dan menunjukkan daya tahan serta efisiensi kamu dalam bekerja.

Kucing

Pilihan ini menunjukkan ketidaksediaan kamu untuk mulai bekerja setelah menghabiskan libur di akhir pekan. Kamu seperti ingin selalu berlibur dan beristirahat karena aktivitas yang begitu padat. Kenyamanan adalah kunci kamu dalam menjalani hidup, bahkan duduk di kursi yang nyaman sambil menonton tv pulang bekerja sudah cukup untuk mengecas tenaga kamu.

Anjing

Kamu merasakan dukungan dari teman dan keluarga. Dengan itu, kamu siap memecahkan masalah yang ada. Semangat yang kamu miliki adalah hal yang baik. Tapi, pertimbangkan dengan kepala dingin untuk melihat apakah kamu mampu menyelesaikannya sendiri.

Singa

Tak ada yang bisa menghalangi kamu. Ada sesuatu dalam diri kamu yang menarik hati orang-orang dan menyebabkan rasa hormat dan kekaguman. Tapi jangan salah, iri hati juga timbul akibat kemampuan kamu tersebut. Cobalah untuk memperlakukan orang lain dengan setara dan bukan dengan cara kamu memperlakukannya seperti saat ini.

Angsa

Kamu sedang jatuh cinta! Itulah alasan mengapa segala sesuatu di sekitar kamu tampak indah. Ini adalah masa yang indah, cobalah untuk memperpanjang masa itu agar hidup kamu terasa lebih ringan, paling tidak sampai kamu menerima gaji.

Sampai jumpa di post-post lain... :d

star
Bagikan

Author

AdminSaya adalah blogger kampung Pondok Jeruk. Jika dalam beberapa posting saya ada yang tidak berkenan, mohon dimaklumi saya wong ndeso. :)

Post “Tes Mengungkap Kegelisahan dalam Kepribadianmu” ini saya unggah dari Wringin Agung, Jombang Sub-District, Jember Regency, East Java, Indonesia. 
Published:Senin, 26 Februari 2018
Last Modified:2020-12-01T09:56:36Z

Recent Posts

    Komentar 2  Recent Comments